Dugaan Penganiayaan Anak SD, Polres Linggau: Masih dalam Proses Pemanggilan Terlapor, dan Saksi

Avatar Author

Solihin

Published - public Sep 17, 2025 - 10:49 1271 Reads
Bagikan:
Dugaan Penganiayaan Anak SD, Polres Linggau: Masih dalam Proses Pemanggilan Terlapor, dan Saksi

Foto: Dugaan Penganiayaan Anak SD, Polres Linggau: Masih dalam Proses Pemanggilan Terlapor, dan Saksi

Lubuk Linggau, infolugas.com– Dunia pendidikan kembali tercoreng. Seorang siswa di Sekolah Dasar Negeri (SDN) Lubuk Linggau diduga menjadi korban penganiayaan oleh wali murid.(17/9/25)

Peristiwa tersebut terjadi pada Jumat (29/8/2025), ketika istirahat jam belajar di SDN 72, Lubuk Linggau, Kelurahan Lubuk Binjai Kecamatan Lubuk Linggau Selatan 1.

Akibat kejadian itu, korban mengalami luka lecet di bagian kening dan trauma untuk kembali ke sekolah.

Kepala sekolah SDN 72, Ari Amaik, saat dikonfirmasi melalui via whatsappnya menyampaikan bahwa saat ini dirinya belum bisa memberi tanggapan.

"Maaf pak belum bisa ngasih (memberi) tanggapan, karno (karena) masih diluar ado (ada) gwean (kerjaan)," tulisnya melalui pesan whatsapp.

Sementara itu, Kapolres Lubuk Linggau melalui Kanit Perlindungan Perempuan dan Anak (PPA) IPDA Kopran, saat dikomfirmasi  melalui via whatsappnya menyampaikan bahwa saat ini proses penyidikan sedang berjalan dengan memanggil saksi-saksi untuk proses pengembangan.

"Prosesnya lagi pemanggilan saksi dan terlapor. Dan juga kita tinggal panggil pihak dari sekolah, nanti perkembangan kami 87 kan lagi," ujarnya.

Selain itu, Kunti Maharani, Kadis DP3APM Kota Lubuk Linggau mengatakan bahwa pihkanya siap mendampingi dan mengawal 
korban dugaan penganiayaan terhadap anak di bawah umur.

"Apabila korban melapor ke Dinas, kami siap memberikan bantuan pendampingan kepada pihak korban, karena itu memang tugas kami," tegasnya. (Sol)

PemkotLubukLinggau PolresLubuklinggau KPAI
Melayani Pemasangan Iklan Online NR Florist Lubulinggau

Berita Populer

Lihat Semua

Advertorial

Lawyer in Canggu Bali Membantu Ekspatriat dan Masyarakat Lokal Menghadapi Kompleksitas Hukum
Advertorial

Lawyer in Canggu Bali Membantu Ekspatriat dan Masyarakat Lokal Menghadapi Kompleksitas Hukum

Lawyer in Canggu Bali Membantu Ekspatriat dan Masyarakat Lokal Menghadapi Kompleksitas Hukum

September 11, 2025
DLH Lubuk Linggau Tekankan Pentingnya 3R di RS Siloam
Advertorial

DLH Lubuk Linggau Tekankan Pentingnya 3R di RS Siloam

Lubuk Linggau, infolugas.com-Dinas Lingkungan Hidup (DLH) Kota Lubuk Linggau menjadi narasumber dalam kegiatan Sosialisasi Strategi Pengelolaan dan Daur Ulang L...

August 23, 2025
Trilegend Tour Pilihan Terbaik untuk Menikmati Liburan di Bandung
Advertorial

Trilegend Tour Pilihan Terbaik untuk Menikmati Liburan di Bandung

Trilegend Tour Pilihan Terbaik untuk Menikmati Liburan di Bandung

September 20, 2025
Wali Kota Lubuk Linggau Letakkan Batu Pertama Program Bantuan RTLH Tahun 2025
Advertorial

Wali Kota Lubuk Linggau Letakkan Batu Pertama Program Bantuan RTLH Tahun 2025

LUBUK LINGGAU, infolugas.com-Wali Kota Lubuk Linggau, H Rachmat Hidayat meresmikan sekaligus meletakkan batu pertama pembangunan bantuan Rumah Tidak Layak Huni...

September 30, 2025
Segera Dibentuk Tim Penyusunan Evaluasi Kinerja Kepala Daerah
Advertorial

Segera Dibentuk Tim Penyusunan Evaluasi Kinerja Kepala Daerah

LUBUK LINGGAU, infolugas.com-Wali Kota Lubuk Linggau, H Rachmat Hidayat mengatakan langkah awal yang harus dilakukan dalam penyusunan laporan evaluasi kinerja k...

September 17, 2025
Wali Kota Lubuk Linggau Tandatangani PKS OP3D
Advertorial

Wali Kota Lubuk Linggau Tandatangani PKS OP3D

Wali Kota Lubuk Linggau menandatangani Perjanjian Kerja Sama (PKS) OP3D, menandai langkah strategis dalam pengelolaan data kependudukan dan pembangunan.

March 12, 2025
Bupati Ratna Machmud Teken MoU Data Statistik dengan BPS
Advertorial

Bupati Ratna Machmud Teken MoU Data Statistik dengan BPS

Musi Rawas, (infolugas.com)- Pemerintah Kabupaten Musi Rawas dalam hal ini bupati Musi Rawas Hj Ratna Machmud Menandatangani Nota Kesepakatan (MoU) dengan Kepal...

September 12, 2025
Ratna Machmud Mantabkan 9 Unggulan Musi Rawas
Advertorial

Ratna Machmud Mantabkan 9 Unggulan Musi Rawas

Musi Rawas, (infolugas.com)- Pemerintah Kabupaten Musi Rawas, dibawah kepemimpinan Bupati Hj Ratna Machmud dan Wakil Bupati H Suprayitno komitmen melaksanakan 9...

October 2, 2025
 Rapat Paripurna Terbuka DPRD Kota Lubuk Linggau
Advertorial

Walikota H.Rahmat Hidayat Menghadiri Rapat Paripurna Terbuka DPRD Kota Lubuk Linggau

Walikota H. Rahmat Hidayat menghadiri Rapat Paripurna DPRD Kota Lubuk Linggau, membahas kebijakan strategis dan agenda pembangunan daerah.

March 3, 2025

Serba Serbi

Tidak Ada Lagi Artikel

Lihat Semua